Artikel Terkini
-
Persembahyangan Bersama dalam Rangka Rahina Tumpek Wayang di Pura Pasupati Desa Sangsit
05 Oktober 2022 09:32:28 WITA Admin SangsitBerdasarkan Intruksi Gubernur Bali No 4 Tahun 2022 Perayaan Rahina Tumpek Wayang dengan Upacara Jagat Kerthi sebagai pelaksanaan tata-titi kehidupan masyarakat bali berdasarkan nilai-nilai kearifan Lokal Sad Kerthi dalam Bali Era Baru, Pemerintah Desa Sangsit bersama dengan Desa Adat Sangsit Dauh ye... ..selengkapnya
-
Musyawarah Penetapan Perdes RKP Desa Sangsit Tahun 2023
05 Oktober 2022 09:26:06 WITA Admin SangsitKegiatan Musyawarah Penetapan Perdes RKP Desa Sangsit Tahun 2023 di Aula Kantor Perbekel pada hari Kamis, (29/9/2022) yang dihadiri oleh Bapak Perbekel serta Perangkat Desa dan Tenaga Kontrak, Ketua BPD beserta anggota, Bapak Bendesa adat /yang mewakili, serta seluruh elemen masyarakat Desa Sangsit.... ..selengkapnya
-
Sinergitas Camat Sawan dan Desa Sangsit dalam Upaya menanggulangi Sampah Plastik
05 Oktober 2022 09:20:01 WITA Admin SangsitKegiatan Royong Jumat Bersih Pemerintah Desa Sangsit pada Jumat, (30/9/2022) bersama Pemerintah Kecamatan Sawan, Bendesa Adat Sangsit, Ketua BPD beserta anggota, Ketua LPM beserta anggota, Perangkat Desa dan Tenaga Kontrak serta elemen pendidikan dan juga RTM bersama-sama Gotong Royong di seputaran ... ..selengkapnya
-
WORLD CLEANUP DAY DESA SANGSIT
05 Oktober 2022 09:13:16 WITA Admin SangsitDalam rangka hari bersih-bersih sedunia (World Cleanup Day) Jumat, (23/9/2022) Pemerintah Desa Sangsit bersama khususnya Bapak Perbekel mengajak Bendesa Adat Sangsit, Ketua BPD beserta anggota, Ketua LPM beserta anggota, Perangkat Desa dan Tenaga Kontrak serta elemen pendidikan dan juga RTM serta ta... ..selengkapnya
-
Musyawarah Desa Penetapan Data Usulan Peserta DTKS Desa Sangsit 2022
13 September 2022 13:34:30 WITA Admin SangsitInformasi Pemerintah Desa Sangsit Selasa, 13 September 2022 Om Swastyastu Menindaklanjuti dari hasil usulan peserta data DTKS dan KIS Desa sangsit periode bulan April-Agustus 2022 hari ini Bapak Perbekel, Jro Bendesa Adat Sangsit Dauh Yeh, Ketua BPD beserta Anggota, Bumdesa Sidi Amer... ..selengkapnya
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Rahajeng Rahina Suci Nyepi Tahun Caka 1945
- Gotong Royong Dalam Rangka Menyambut Hari Raya Nyepi Desa Sangsit
- Pelepasliaran Tukik (Anak Penyu) di Pantai Sangsit
- Sipandu Beradat (SISTEM PENGAMANAN LINGKUNGAN TERPADU BERBASIS DESA ADAT) Desa Sangsit
- Muyawarah Desa Laporan Pertanggungjawaban Akhir Tahun 2022 Bumdesa Sidi Amerta Desa Sangsit
- Pendataan dan Pemantauan Penduduk Non Permanen Desa Sangsit
- Melaspas Alit Sumur Bor di Banjar Dinas Tegal (Tegal Menasa) Desa Sangsit