Profil Desa

31 Januari 2017 19:18:18 WITA

PROFIL DESA SANGSIT

  • Luas, Batas Wilayah dan Cakupan Wilayah

Desa Sangsit memiliki luas wilayah yaitu 425,63 ha, dengan batas-batas wilayah sebagai berikut:

Sebelah Barat    :   Desa Kerobokan;

Sebelah Utara    :   Laut Bali;

Sebelah Timur   :   Desa Giri Emas dan Desa Bungkulan;

Sebelah Selatan :   Desa Suwug dan Desa Sinabun;

Desa Sangsit merupakan salah satu Desa dari 14 Desa yang ada di wilayah Kecamatan Sawan dan secara administratif Desa Sangsit terbagi menjadi 7 wilayah Banjar Dinas, yaitu :

 

No.

 

Nama Banjar Dinas

 

Luas Wilayah

 

Keterangan

 

1.

BANJAR DINAS TEGAL

100,21

Ha

 

2.

BANJAR DINAS PEKEN

9,67

Ha

 

3.

BANJAR DINAS BEJI

48,41

Ha

 

4.

BANJAR DINAS SEMA

70,59

Ha

 

5.

BANJAR DINAS CELUK

44,45

Ha

 

6.

BANJAR DINAS ABASAN

111,08

Ha

 

7.

BANJAR DINAS PABEAN SANGSIT

41,22

Ha

 

Jumlah Luas

425,63

Ha

 

 

  •  Letak dan Kondisi Geografis

Secara geografis Desa Sangsit terletak pada posisi 08 07’71” LS – 08 11’00 LS dan 115 12’07 BT – 115 15’12 BT, berada di bagian Utara wilayah Kabupaten Buleleng. Kondisi geografis wilayah Desa Sangsit adalah berupa Dataran Rendah (Pesisir pantai, persawahan dan tegalan).

Proporsi penggunaan lahan utama di Desa Sangsit s/d tahun 2021  adalah sebagaimana tercantum pada tabel berikut :

 

No.

 Peruntukan Lahan

Luas

 

Keterangan

 

1.

Pemukiman

100,36

Ha

 

2.

Persawahan

122,52

Ha

 

3.

Tegalan

193,15

Ha

 

4.

Peruntukan lainnya

9,63

Ha

 

 

 

 

 

 

Jumlah

425,63

Ha

 

ASPEK DEMOGRAFI

  • Keadaan Peduduk :

Jumlah Penduduk Desa Sangsit Kecamatan Sawan Kabupaten Buleleng  berdasarkan   Data SDGs Desa Sangsit Tahun 2021 sebanyak 10.483 jiwa  yang terdiri dari 5.586 laki laki  dan 5.625 perempuan.  Sedangkan pertumbuhan penduduk dari Tahun 2019 sampai dengan Tahun 2021 adalah  sebagai berikut :

 

 Sesuai dengan hasil Pendataan SDGs tahun 2021 yang dilaksanakan di Desa Sangsit, secara Definitif jumlah penduduk Desa Sangsit mengalami penurunan dari Tahun 2020 dengan data sebagai berikut :

 

No.

 

Jenis Kelamin

 

2019

 

2020

 

2021

Pertumbuhan

Per-Tahun (%)

1.

Laki-Laki

5.512

5.586

5.141

(0,92)

2.

Perempuan

5.602

5.625

5.342

(0,95)

3.

Jumlah KK

3.333

3.361

3.124

(0,93)

Jumlah

11.114

11.211

10.483

(0,93)

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Lokasi Sangsit

tampilkan dalam peta lebih besar